Recent Post By Lable

Ikhwan dan Akhwat


bismillah,,


share nasihat dr sahabat untuk sahabat,,,

Dunia maya tidak akan menggambarkan hakikat sifat dan agama seseorang yang antum belum kenal..

Banyak hal yang tidak anda dapati di dunia nyatanya..

Wahai ikhwan wa akhwat..
ingatlah dunia maya ini jangan sampai menjerumuskan kedalam kubangan cinta tak jelas..

Banyak kejadian suami menceraikan istrinya karena kejerat tali kasih di dunia maya..

Berapa banyak wanita yang hilang hormatnya kepada suami karena kata manis kekasih dumaynya.

Begitu banyak penyesalan jalan menuju jodoh lewat dunia maya..

Jangan tergoda indahnya kata tulisan..

Mana ada seorang pemuda sholeh atau pemudi sholihah yang saling menebar pujian kelawan jenis atau tebar pesona..

Seorang muslim yang bijak hendak berfikir dulu sebelum beranjak..

Ayam saja bisa lari jika mau disembelih karena melihat kawannya disembelih majikannya..

Kenapa kita kurang ambil pelajaran?

.::Ustadz abu riyadl::.

Akan datang suatu detik yang detak jantungmu berhenti Dirimu diam seribu bahasa, bungkam tak dapat berbicara

Masa kontrakmu di dunia ini sudah selesai Harta benda yang kau miliki tidak sempat kau bawa Semuanya ditinggal

Tangisan perpisahan memecahkan keheningan Jeritan kesedihan mewarnai ruangan itu

_ust. Syafiq_

~ Kuatkanlah Kecintaan Itu.

Sebab Nabi shallallahu alaihi wasallam bersabda,



ﻣﺎ ﺗﺤﺎﺑﺎ ﺍﻟﺮﺟﻼﻥ ﺇﻻ ﻛﺎﻥ ﺃﻓﻀﻠﻬﻤﺎ ﺃﺷﺪﻫﻤﺎ ﺣﺒﺎ ﻟﺼﺎﺣﺒﻪ

“Dua orang saling mencintai (karena Allah) maka yang paling baik di antara keduanya adalah yang paling kuat cintanya kepada temannya…”

(ash-Shahihah: 450 dan Shahih al-Adabul Mufrad Syaikh al-Albani)

Posted by; Ummu Fahrian Ida
 

0 comments:

Posting Komentar

Copyright © 2014 Media Muslim All Right Reserved